Sabtu, 12 Januari 2013

Pembelajaran Terpadu

          Universitas Mugammadiyah Seurakarta - Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan - Pendidikan Guru Sekolah Dasar - Mendapatkan mata kuliah Pemelajaran terpadu yang di dalamnya mengajarkan tentang cara seorang guru menggunakan salah satu model terpadu yang diterapkan dalam pembelajaran siswa sekolah dasar. Matakuliah ini diberikan kepada mahasiswa PGSD semester V sebagai bekal kelak ketika menjadi guru. Hal tersebut sebagai salah satu langkah  untuk membentuk guru yang moderen dalam pembelajaran di sekolah dasar.Telah kita ketagui banyak tentang guru yang sulit dalam menerapkan berbagai macam model dan strategi termasuk terpadu dalam proses belajar mengajar. Guru sebagian besar menggunakan model pembelajaran konfensional yang dirasanya sudah sangat efektiv dan nyaman. namun pada kenyataannya model konfensional tersebut tidak mampu membuat siswa merasa nyaman dan senang dalam mengikuti legiatan belajar mengajar tersebut. Berikut akan kami sajikan sejumlah materi yang kami dapat dari hasil perluliahan pembelajaran terpadu dalam bentuk PDF.

1. Paparan Tematik
2. Pembelajaran Tematik
3. Model Terpadu


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Konsep dan Komponen Modul Ajar

Modul ajar merupakan salah satu jenis perangkat ajar yang memuat rencana pelaksanaan pembelajaran, untuk membantu mengarahkan proses pembela...